MABIT (Malam Bina Iman dan Taqwa)

MABIT (Malam Bina Iman dan Taqwa) adalah salah satu program Sekolah SMP Muhammadiyah 3 Jakarta.

MABIT dilaksanakan di Masjid At-Taqwa SMP Muhammadiyah 3 Jakarta pada tanggal 01 - 02 November 2024 dengan mengusung Tema "Bersama Al-Quran, Aku Tenang".

dalam MABIT para peserta didik melaksanakan kegiatan:
  1.  Halaqah Al-Quran: Murid membaca Al-Quran lalu mengahfal Surat 
  2.  Shalat Berjamaa: Murid melaksanakan shalat wajib berjamaah di masjid dan shalat tahajud
  3. Seman Pagi: Murid melaksanakan senam pagi

Profil SMP Muhammadiyah 3 Jakarta


Kalender


Desember 2024

Mg Sn Sl Rb Km Jm Sb
1 2 3 4 5 6 7
8 9 10 11 12 13 14
15 16 17 18 19 20 21
22 23 24 25 26 27 28
29 30 31

Pencarian


PENGUMUMAN KELULUSAN


Kontak


Alamat :

Jl. Kramat Raya no 49 Rt.003 Rw.004

Telepon :

0213101727

Email :

smpmuhammadiyah3jkt@gmail.com

Website :

www.smpmuhammadiyah3jkt.sch.id

Media Sosial :

WA


Selamat Datang